Berbagi pengalaman

Khasiat Jeruk Nipis Untuk Kesehatan Tubuh Ibu Hamil

Jeruk nipis merupakan jenis buah yang mempunyai banyak manfaat untuk tubuh, kandungan dalam jeruk nipis sangat baik untuk kecantikan dan tentu juga kesehatan. Satu lagi manfaat jeruk nipis yang patut diketahui, jeruk nipis ternyata...

CONTINUE READING »»

Kupas tuntas tentang abortus dan penanganannya

Sebagaimana yang telah saya singgung kemarin dalam cerita mengenai perdarahan saat hamil muda, bahwa perdarahan juga ada kemungkinan terjadinya abortus tetapi tidak semuanya perdarahan di saat hamil muda adalah abortus. Saat ini saya akan menjelaskan beberapa...

CONTINUE READING »»

Tips Perawatan Kulit agar Tetap Cerah Selama Kehamilan

Sebagaimana dulu pernah saya tulis bahwa kehamilan berpengaruh pada kondisi fisiologis, diantanra perubahan pigmen kulit saat hamil. Kali ini saya akan bercerita bagimana mengatasi perubahan yang terjadi pada kulit, ini adalah tips perawatan kulit...

CONTINUE READING »»

Inilah Produk Sehari-Hari yang Harus Dihindari selama Kehamilan

Sudah jamak di masyarakat kita bahwa selama kehamilan, seorang wanita dihadapkan pada banyak pantangan dan anjuran, apalagi kalau kita hidup di pedesaan wilayah jawa tentu banyak pantangan yang akan diberikan para sesepuh kepada kita....

CONTINUE READING »»

Tips Hamil Setelah Ber-KB

Saat ini banyak terjadi sebagian pasangan memilih untuk tidak langsung memiliki anak setelah mereka melangsungkan pernikahan. Sebagian diantara mereka sengaja menunggu waktu yang tepat atau beberapa diantara mereka juga sangat sibuk bekerja sehingga harus...

CONTINUE READING »»

Tips Kebiasaan Sehat Jauhkan Ibu Hamil dari Virus

Ibu hamil harus terjaga dari virus, karena itu sangat berbahaya baik bagi dirinya maupun bagi janin yang dikandung. Ada banyak hal yang merusak jika kita terlanjur kena virus. Untuk menyesuaikan diri dengan masa pandemi...

CONTINUE READING »»

Bagaimana tanda saat anda telah siap memiliki anak?

Hampir semua orang berpendapat jika sebuah keluarga rasanya tidak lengkap apabila tidak ada anak didalamnya. Anak berarti sangat banyak bagi setiap pasangan. Tidak hanya bisa dijadikan sebagai pelipur lara, penyemangat, anak juga bisa menjadi...

CONTINUE READING »»